Perusahaan Dengan Pelayanan Terbaik

Perusahaan Dengan Pelayanan Terbaik – PELANGGAN adalah raja. Kalimat tersebut sangat populer di dunia bisnis. Banyak perusahaan menjadi sukses karena mereka melayani pelanggannya dengan baik. Berikut ini adalah daftar perusahaan dengan nilai pelayanan konsumen terbaik.

1. Chick-fil-a

Chick-fil-a adalah jaringan restoran cepat saji Amerika Serikat (AS) yang terkenal dengan sandwich ayam dan stafnya yang sangat sopan. Mereka mencetak 86,0 dalam kategori layanan pelanggan terbaik Forbes 2018 berdasarkan survei MS Money dan American Customer Satisfaction Index (ACSI). https://www.queenaantwerp.com/

2.  Amazon

Perusahaan dengan kepuasan layanan pelanggan tertinggi hadir dengan peringkat 57,3. Karyawan Amazon menghabiskan dua hari di setiap dua tahun masa bekerja di meja layanan pelanggan. Amazon adalah perusahaan pengecer online terbesar di dunia. Dulunya Amazon adalah toko buku online, tetapi kemudian mendiversifikasikan lini bisnisnya hingga menjual barang-barang rumah tangga, elektronik, mode dan makanan. https://www.queenaantwerp.com/

3. Hilton

Pelayanan Hilton berada di peringkat ke-3 dalam layanan pelanggan dengan peringkat keunggulan 41,8. Hilton tetap setia pada tujuannya untuk memberikan kesan pengalaman tamu yang luar biasa dengan kehangatan keramahan, integritas, kepemimpinan, dan kerja tim luar biasa.

4.  United Parcel Service (UPS)

United Parcel Service (UPS) dalam naungan North America, Inc. UPS dikenal sebagai perusahaan pengiriman dan logistik terbesar di dunia. Pelanggan perusahaan dapat dengan mudah melacak paket mereka, mengubah lokasi pengiriman, dan bahkan mengembalikan kiriman yang mengalami kerusakan begitu mereka menerimanya. Layanan UPS memiliki peringkat layanan sebesar 41,4 (kategori sangat baik).

5. FedEx

FedEx Corporation secara konsisten menempati peringkat lima besar sebagai salah satu perusahaan yang paling dikagumi dan dipercaya konsumen di dunia. Portofolio FedEx terbentang luas dari transportasi, e-commerce, dan layanan bisnis sambil hingga menjanjikan keselamatan semua orang yang terlibat. FedEx mendapat peringkat sangat baik dalam layanan konsumen yakn 40,6.

6. Google

Terdaftar sebagai situs web paling banyak dikunjungi di dunia, Google mengkhususkan diri dalam layanan dan produk terkait Internet yang melayani orang-orang dari seluruh dunia. Menurut data, Google menjalankan lebih dari satu juta server di pusat data berbeda untuk memproses lebih dari satu miliar permintaan pencarian setiap hari. Dari layanan ini Google memperoleh nilai layanan sebesar 39,5.

7. State Farm

Tagline State Farm, “Kami lahir untuk membantu,” berlaku karena telah menerima peringkat layanan sangat baik yakni 37,9 dalam survei MS Money tahun lalu. Layanannya berkisar dari asuransi rumah hingga mobil, dan layanan keuangan bagi mereka yang membutuhkan.

8. Samsung

Samsung dikenal sebagai perusahaan konglomerat multinasional asal Korea Selatan dengan banyak anak perusahaan dan bisnis terafiliasi. Dengan portofolio seperti itu tidak mengherankan Samsung memiliki pengaruh kuat pada perkembangan ekonomi, politik, media, dan budaya negeri Ginseng. Pada tahun 2018, Samsung meraih peringkat layanan yang baik yakni sebesar 36,5.

9. Trader Joe’s

Digembar-gemborkan sebagai supermarket ramah lingkungan, Trader Joes sangat populer di kalangan pelanggannya. Menurut data tahun 2013, Trader Joe’s memiliki 408 toko aktif, sekitar setengahnya beroperasi di California, dengan konsentrasi utama di California Selatan. Selain itu, mereka memiliki toko di 30 negara bagian lain. Trader Joe mendapat peringkat layanan sebesar 36,2.

10. Lowe’s

Lowe adalah toko berjaringan asal AS yang menjual berbagai produk untuk perbaikan rumah seperti karpet, peralatan rumah tangga, aksesori untuk kamar mandi, dapur, dan banyak lainnya. Nilai layanan terhadap pelanggan Lowe’s berada dalam angka 35,9.

11.  Apple

Perusahaan Dengan Pelayanan Terbaik

Pada saat produk Anda tersebut dan Anda membawanya ke counter resmi Apple, pegawai disana akan menggantikan produk tersebut tanpa biaya sedikitpun. Pihaknya juga memberikan garansi jika terjadi kerusakan pada produk tersebut. Semua biaya perbaikan produk Apple benar-benar gratis.

12. The Ritz-Carlton

Hotel mewah ini dikenal dengan layanan pada pelanggannya. Hal tersebut merupakan hasil pengamatan berbagai industri lain. Contohnya, para karyawan selalu memperhatikan hal-hal yang disukai konsumen dan memastikan semua pelayanan diberikan tepat waktu. Tahun lalu, hotel ini memenangkan penghargaan J.D Power untuk kategori hotel termewah.

13. Wegmans

Perusahaan ini terkenal sangat memperhatikan karyawan dan konsumennya. Ukuran toko ini dua kali lebih besar dari supermarket tradisional dan menjual dua kali lebih banyak produk di tempatnya. Supermarket Wegmans selalu meraih volume penjualan tertinggi setiap hari.

14. Solar City

Bisnisnya bergerak di bidang instalansi tenaga surya yang dibutuhkan perusahaan atau pribadi. Seluruh proses dilakukan secara sederhana bagi para pelanggan. Perusahaan memberikan izin dan pemasangan peralatan secara gratis. Sebagai imbalannya, SolarCity meminta pelanggan untuk berkomitmen melakukan sewa selama 20 tahun dan diskon pembayaran setelah pembayaran dilakukan.

15. Publix

Rantai penjualan Publix menduduki peringkat pertama di antara supermarket ASCI sejak 1995. Pada peringkat J.D. Power dan Temkin, nilainya juga terhitung baik. Rahasia kesuksesannya sangat sederhana. Menurut para pelanggannya, tokonya bersih, pegawainya ramah dan menawarkan berbagai pilihan produk dengan harga terjangkau.

16. Ace Hardware

Perusahaan Dengan Pelayanan Terbaik

Jawara pelayanan pada pelanggan di sektor perangkat keras (hardware) adalah Ace Hardware, yang menduduki puncak penghargaan J.D. Power di sektor tersebut selama tujuh tahun terakhir. Yang lebih mengesankan adalah kenyataan bahwa nilainya yang mencapai 803 dari skala 1.000 merupakan yang tertinggi dibanding penjual manapun. Rantai penjualan sangat baik khususnya pada karyawan dan layanannya serta kategori fasilitas penyimpanan.

17. Morton’s The Steakhouse

Seorang konsultan asal Amerika Peter Shankman terkejut dengan pelayanan yang diberikan restoran steak yang dikunjunginya. Seorang pelayan berpakaian tuxedo berdiri menunggunya setelah dua jam sebelumnya dia memesan beberapa makanan. Dia berdiri dengan steak, pesanan udang, kentang dan roti ditangannya. Dirinya mengaku terkesima dengan pelayanannya tersebut.

18. Neiman Marcus

Untuk para konglomerat yang mencari hadiah spesial untuk hari libur, toko Dallas ini adalah salah satu tempat yang harus dikunjungi. Persembahan terbarunya adalah Bulleit Frontier Whiskey Woody-Tailgate Trailer hanya seharga US$ 150 ribu, yang dilengkapi dengan TV layar datar dan lemarinya.

19. TD Bank

Bank Kanada ini sangat unggul dalam memperhatikan detail-detail layanan pelanggan. Setiap cabang diawasi oleh anjing-anjing demi keamanan pelanggan. Tak hanya itu, Bank juga menyesuaikan tipe pulpen dengan yang disukai wanita. Para pelanggan bank juga diberikan kartu-kartu hadiah dan pergantian buku tabungan gratis.

20. Hallmark

Percaya atau tidak, perusahaan amplop raksasa ini telah mengembangkan lem dengan rasanya yang manis bagi kebanyakan orang. “Formulasi ini kami gunakan sejak 2000 pada amplop-amplop Hallmark yang diproduksi di fasilitas produksi Kansas,” ujar juru bicara Hallmark.